WHO ARE WE?

Our Mission Min

Riset dan Teknologi Dewantara hadir untuk mengubah riset menjadi aksi nyata. Kami adalah “Problem-Solver” yang menjadikan keresahan sebagai titik awal inovasi yang solutif. Berpegangan pada semangat Tamansiswa, kami memimpin dari depan, membersamai di tengah, dan mendorong dari belakang.

Kami memfasilitasi lonjakan karir dan akademik mahasiswa melalui 5 Departemen Kunci:

  • Penelitian: Mengasah kemahiran menulis ilmiah & riset.
  • Teknologi: Penguasaan AI & solusi digital masa depan.
  • Kewirausahaan: Mentransformasi ide menjadi produk bernilai jual.
  • HRD: Seni manajemen manusia & membangun tim yang solid.
  • PDD: Personal branding lewat produksi konten visual kreatif.

Proses kami tidak hanya di atas kertas. Kami aktif melakukan Eksplorasi Lapangan (survei & observasi), lalu mewujudkannya menjadi Aksi Nyata, baik untuk menjuarai kompetisi maupun diterapkan langsung sebagai solusi bagi masyarakat.

Have any questions? We are always open to discussing your business, new projects, creative opportunities, and how we can help you.